Backup dalah merupakan salah satu prosedur yang harus kita lakukan agar tidak kehilangan data-data penting yang ada pada WhatsApp. Penulis a...
Backup dalah merupakan salah satu prosedur yang harus kita lakukan agar tidak kehilangan data-data penting yang ada pada WhatsApp. Penulis akan menjelaskan baagaimana cara membackup WhatsApp di Android dan IOS.
Selain itu juga backup berguna ketika kamu akan mengganti handphone baru, sehingga ketika kamu menggunakan WhatsApp di HP yang baru, data-data lama seperti photo, dokumen video atau lainnya akan tetap tersedia di WhatsApp HP kamu yang baru.
Cara Memulihkan Cadangan WhatsApp
1. Backup WhatsApp di Android
Kamu bisa melakukan backup WhatsApp di Android dengan menyimpannya kedalam Google Drive, cukup gunakan nomor ponsel dan akun google yang sama. Untuk melakukan backup caranya adalah, buka aplikasi WhatsApp, kemudian pilih "opsi lainnya", selanjutnya "Setelan", klik "Chat" lalu pilih "Cadangan Chat".
Pilih opsi cadangkan ke Google Drive dengan frekuensi cadangan yang diinginkan, harian, mingguan, bulanan atau hanya saat memilih menu cadangan saja. Kemudain pilih akun google yang akan digunakan sebagai tempat backup di Google Drive.
Step terakhir pilih "Cadangkan" untuk melakukan proses backup data. Bila proses backup sudah selesai, kamu bisa melihat file hasil backup-an kamu di google drive atau bisa langsung mencobanya pada ponsel baru yang sudah di install aplikasi WhatsApp dan memulihkan data.
2. Backup WhatsApp di IOS atau iPhone
Cara backup WhatsApp di iPhone ke Google Drive tidaklah jau berbeda dengan cara yang dilakukan di Android. Pengguna cukup melakukan langkah-langkah senagai berikut, buka apliaksi WhatsApp dan pilih pengaturan, lalu klik menu "Chat", dan "cadangkan" atau "Backup".
Terakhit kamu bisa memilih "Cadangkan Sekarang" atau pilih "Auto BAckup", maka data-data kamu yang ada di WhatsApp akan aman sekarang.
Selain sebagai media tutorial gadget, kami juga berbagi artikel dan panduan seputar teknik komputer dan jaringan.
COMMENTS